KABUPATEN TRENGGALEK

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK

Periode : 2017 s/d 2021

Rincian Rencana Pembangunan Jangka Menengah »

Visi : Terwujudnya Kabupaten Trenggalek Yang Maju, Adil, Sejahtera, Berkepribadian, Berlandaskan Iman dan Takwa

Misi :
1 Meningkatkan kinerja birokrasi yang bersih, kompeten dan profesional dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat
2 Meningkatkan pembangunan sektor pertanian serta memberikan perlindungan terhadap masyarakat untuk mewujudkan tata niaga yang adil dan menyejahterakan
3 Mewujudkan peningkatan perluasan layanan infrastruktur, utamanya yang menunjang pengembangan pariwisata dan kawasan strategis
4 Meningkatkan penciptaan lapangan kerja bagi SDM terdidik serta meningkatkan daya tarik investasi industri dengan memperhatikan kelestarian alam, ekonomi kerakyatan dan tatanan sosial masyarakat
5 Meningkatkan sinergitas pembangunan dengan meningkatkan peran serta berbagai pihak
6 Meningkatkan pengembangan karakter masyarakat yang berkepribadian sebagai pilar pembangunan dengan berlandaskan iman dan takwa
7 Meningkatkan keberpihakan pemerintah dalam mengentaskan masalah kemiskinan bagi masyarakat yang berpenghasilan rendah

Misi Pemda selama 5 tahun

Urusan 5 Tahun

Jadwal dan Alur Proses Penyusunan RKPD-Renja

Mulai
Selesai